Jenis Jenis Ayam Ternak

Posted on

https://i0.wp.com/www.anneahira.com/images/ayam-broiler.jpg
ayam broiler

Jenis jenis ayam ternak – ayam ternak yang dimaksud ialah ayam yang dapat diternakan untuk di peroleh daging atau telur , sekilas ayam yang diternakan sama tetapi pada kenyataan nya ayam yang diternakan berbeda jenis berikut adalah jenis jenis nya :

  • Jenis HYBRO , jenis yang satu ini fokus dalam mengembangkan ketahanan daya hidup dan juga cocok di daerah tropis
  • Jenis Ross berpusat di inggris menghasilkan Strain ross , dikembangkan untuk memiliki FCR yang efesien, pertumbuhan yang cepat dan daya tahan hidup yang lebih baik

itu sekilas tentang jenis ayam yang sering di ternakan , walaupun begitu kita juga bisa membuat ayam yang dipelihara berkualitas tinggi dengan pakan yang kita buat sendiri dengan SOC karena SOC mengandung vitamin yang sangat baik untuk ternak

Leave a comment